Membangun OpenLDAP + TLS

01/09/06 16:06

Sebelum membangun OpenLdap dengan TLS, harus dibuat dulu sertifikat SSL.
Tahapan membuat sertifikat SSL:

  • Membuat kunci private
    openssl genrsa -out komunikasi.key 1024
  • Membuat permintaan masuk sertifikat (certificate signing request)
    openssl req -new -key komunikasi.key -out komunikasi.csr
  • Menggunakan csr, dengan membayarnya mendapatkan sertifikat dari otoritas sertifikat dengan keuntungan dikenali oleh browser dan faktor kepercayaan. Atau dengan non commercial otoritas dengan tingkat kepercayaan yang lemah dan pengenalan beberapa browser saja. Bisa juga dengan membuat sendiri dengan kepercayaan yang sangat lemah dan tidak dikenali oleh browser.
  • Install sertifikat
    ganti nama dengan komunikasi.crt dan salin komunikasi.crt dan komunikasi.key ketempat yang sesuai.
  • Install Openldap
  • Tambahkan pada slapd.conf
    TLSCipherSuite HIGH:MEDIUM
    TLSCertificateFile /etc/openldap/certs/host.cert
    TLSCertificateKeyFile /etc/openldap/certs/host.key

  • Buat folder /usr/local/etc/openldap/certs dan letakkan file sertifikat disitu.
    mkdir /usr/local/etc/openldap/certs
    cp komunikasi.key komunikasi.cert /usr/local/etc/openldap/certs/
  • Bila perlu, gunakan sertifikat CA untuk memverifikasi client. Bisa di download di sini
  • Ubah slapd.conf, tambahkan baris berikut
    TLSCACertificateFile /usr/local/etc/openldap/certs/cacert.pem
    TLSVerifyClient allow
  • Restart OpenLDAP, dan selesai.
    Catatan: Perlu dituliskan seperti -h ldaps://12.34.56.78/ pada opsi startup slapd. Hal ini berbeda-beda tergantung sistem operasi.

cp credentia1.cacert /etc/openldap/certs/cacert.pem

dikirim oleh: M. Zudha Ghofur

Artikel Terkait

Upgrade Software VSX 5000, 6000S, 7000S
Mencoba
Mengisi laporan SPT tahunan melalui efiling

komentar ditutup untuk artikel ini

Tentangku

Istri dan anakkuHidup sejenak dari M. Zudha Ghofur, Ayah dari Abhan dan Suami dari Netti. Bekerja di PPTIK UGM. Berusaha untuk menjadi yang terbaik bagi siapa saja

Kiriman Terakhir

Komentar Terbaru

Kategori

Sekitarku

Feed

XML