ipsec + l2tp + radius + ldap untuk roadwarrior
10/05/08 15:48
Yes akhirnya berhasil.
Tutorial menyusul
Tutorial ini adalah kelanjutan dari Cara mudah install FreeRadius dengan Authentikasi Ldap
Bagi yang tidak sabar, berikut cara mudah untuk install ipsec + l2tp.
IPSec
- Sistem operasi yang akan dipakai disini adalah centos. dan software ipsec yang akan dipakai adalah openswan.
- Karena ini adalah cara mudah, maka cara yang dipakai adalah menggunakan utiliti yum. sebelum melakukan instalasi, tambahkan pada bagian /etc/yum.conf dengan daftar repositori atrpms berikut:
[atrpms]
name=Centos $releasever - $basearch - ATrpms
baseurl=http://dl.atrpms.net/el$releasever-$basearch/atrpms/stable
gpgkey=http://ATrpms.net/RPM-GPG-KEY.atrpms
gpgcheck=0
- Kemudian. ketik yum -y install openswan
- Berikut configurasi dari /etc/ipsec.conf
config setup
nat_traversal=yes
nhelpers=0
forwardcontrol=yes
virtual_private=%v4:10.0.0.0/8,%v4:172.16.0.0/12,%v4:192.168.0.0/16
#include /etc/ipsec.d/*.conf
include /etc/ipsec.d/examples/l2tp-psk.conf
include /etc/ipsec.d/examples/no_oe.conf@
- l2tp-psk.conf
conn L2TP-PSK-NAT
# rightsubnet=vhost:%priv
also=L2TP-PSK-noNAT
conn L2TP-PSK-noNAT
authby=secret
pfs=no
auto=add
keyingtries=3
rekey=no
type=transport
left=%defaultroute
leftprotoport=17/0
right=%any
rightprotoport=17/1701
rightsubnet=vhost:%priv,%no
- ipsec.secrets
10.13.5.215 %any: PSK "tidak pakai sertifikat"
L2TP
Jika Ipsec belum berjalan dengan baik, jangan diteruskan untuk instalasi l2tp. Software yang dipakai untuk l2tp adalah l2tpns, software ini sudah banyak dipakai di ISP-ISP besar dan cukup stable.
- Persyaratan dari l2tpns adalah libcli 1.8.5 atau lebih tinggi, bisa didapakan di sini
- make
- make install
- konfigurasi l2tpns ada pada startup-config.
set debug 1
set log_file "/var/log/l2tpns"
set pid_file "/var/run/l2tpns.pid"
set l2tp_secret "secret"
set primary_dns 172.16.30.7
set primary_radius 10.13.5.66
set primary_radius_port 1812
set radius_secret "rahasia-dong"
set radius_authtypes "pap"
set radius_accounting no
set accounting_dir "/var/run/l2tpns/acct"
set peer_address 1.1.1.1
- pada ip_pool isikan nomor ip yang akan dipakai oleh client. misalnya 10.130.10.0/24
- Selesai
Tutorial memang kurang detail, saya akan menambah seiiring waktu. jika ada pertanyaan silahkan isi komentar, saya akan coba membantu.
dikirim oleh: M. Zudha Ghofur
Artikel Terkait
Bermain-main dengan asus eeepcMembangun OpenLDAP + TLS
Bersepeda
Komentar
komentar ditutup untuk artikel ini
« Install Asterisk 1.2 + oh323 pada server 64 Bit untuk interkoneksi dengan PBX Siemen Punya rumah lewat KPR, untung atau rugi? »
asyem, tak tunggu RTFM Me
— uculan · 29/05/08 11:32 · #
sabar om, sabar.
tak kei cara termudah sing tinggal yum install.
— zudha · 29/05/08 13:11 · #
halo pak zudha…
mohon di bantu dunk untuk tutorial step by stepnya….
di kirim ke email saya..
untuk setup pptp and ipsec dari awal..
saya gunakan centos
thanks
— Erwin Sanders · 14/12/10 10:45 · #